Skip to content

Suluhberita.com

Mencerahkan Kehidupan Bangsa

Menu
  • Home
  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik
Menu

Tom Holland Keceplosan Sebut Zendaya ‘Tunangan’ Saat Konferensi Pers

Posted on 01/10/2025

Los Angeles, Rabu 01 Oktober 2025 – Pemeran “Spiderman”, Tom Holland, secara spontan menyebut aktris cantik Zendaya sebagai tunangannya

Hal tersebut terjadi dalam sebuah konferensi pers, dimana seorang reporter berkata pada Holland bahwa putrinya ingin bertemu dengan Zendaya. “Saya membawa putri saya, dan dia bisa bertemu pacar anda (Zendaya),” ujar reporter tersebut

Dalam video yang beredar di X, nampak Holland menanggapinya dengan tertawa. Saat reporter tersebut melanjutkan pembicaraannya, Holland menyela dengan mengatakan dengan nada datar, “Tunangan!”

Momen itu menjadi hal langka dari pasangan kondang Hollywood, karena keduanya dikenal sangat menjaga privasi hubungan mereka, tetapi tetap saling mendukung secara terbuka dalam karier masing-masing

Spekulasi terkait Holland telah melamar Zendaya telah beredar saat keduanya hadir pada ajang Golden Globe Awards pada Januari lalu, dimana Zendaya memakai cincin berlian di jari manisnya. Penggemar memperkirakan jika Zendaya dilamar pada liburan akhir tahun lalu

Perjalanan Cinta Tom Holland dan Zendaya

Tom dan Zendaya pertama kali bertemu pada tahun 2016 ketika mereka sama-sama membintangi film Marvel, “Spider-Man: Homecoming”. Tom berperan sebagai Peter Parker (Spider-Man), dan Zendaya berperan sebagai Michelle “MJ” Jones

Sejak saat itu, mereka dikenal memiliki persahabatan yang sangat dekat, tetapi selalu membantah rumor kencan yang mulai beredar di tahun 2017

Setelah bertahun-tahun membantah, hubungan mereka akhirnya dikonfirmasi ke publik pada Juli 2021 ketika keduanya tertangkap kamera sedang berciuman di dalam mobil di Los Angeles

Pada bulan September di tahun yang sama, Tom Holland secara halus mengonfirmasi hubungan mereka melalui unggahan ulang tahun yang manis untuk Zendaya di Instagram, menyebutnya “My MJ.”

sumber: Billboard

Suluh Berita

Segala berita yang dapat memberikan anda informasi terkini.

Explore Topics

  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik

Tag Clouds

Agoes S. Prasetyo Asian Games bumn Danantara Indonesia DPR RI Dr. Kuntadi Health ITS Jawa Timur Kajati Jawa Timur Kajati Maluku KaktusBerita Kapolda Jatim Kapolri Kejaksaan Kejati Jawa Timur Kejati Maluku kemendag Kodam V Brawijaya Lifestyle Mabes Polri Mayjen TNI Rudi Saladin menko airlangga Menpora Mia Amiati Music OJK Pangdam V Brawijaya Pangdam V Brawijaya Rudy Saladin Pemkot Surabaya perkebunan Pilkada 2024 Polda Jatim PTPN PTPN Group PTPN I PTPN I regional 4 PTPN X tebu Technology tembakau Travel UMKM unair Video

Useful Links

  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik

Tag Clouds

Agoes S. Prasetyo Asian Games bumn Danantara Indonesia DPR RI Dr. Kuntadi Health ITS Jawa Timur Kajati Jawa Timur Kajati Maluku KaktusBerita Kapolda Jatim Kapolri Kejaksaan Kejati Jawa Timur Kejati Maluku kemendag Kodam V Brawijaya Lifestyle Mabes Polri Mayjen TNI Rudi Saladin menko airlangga Menpora Mia Amiati Music OJK Pangdam V Brawijaya Pangdam V Brawijaya Rudy Saladin Pemkot Surabaya perkebunan Pilkada 2024 Polda Jatim PTPN PTPN Group PTPN I PTPN I regional 4 PTPN X tebu Technology tembakau Travel UMKM unair Video

©2025 Suluhberita.com | Design: Newspaperly WordPress Theme