Skip to content

Suluhberita.com

Mencerahkan Kehidupan Bangsa

Menu
  • Home
  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik
Menu

PBVSI Jatim Gelar Kejurprov Bola Voli Antar Club U-15 di GOR Delta Sidoarjo

Posted on 18/01/2025

[PBVSI Jatim saat menggelar rapat]

Surabaya, 10 Januari 2025 – Persatuan Bola Voli Seluruh Indonesia (PBVSI) Provinsi Jawa Timur kembali menggelar Kejuaraan Tingkat Provinsi (Kejurprov) Bola Voli antar Club U-15 se Jatim.

Kejurprov yang diikuti Club Voli seluruh Kabupaten dan Kota se-Jawa Timur itu diselenggarakan di Gelanggang Olahraga (GOR) Sidoarjo tanggal 11 hingga 17 Januari 2025.

Ketua Umum PBVSI Pengprov Jatim, Irjen Pol Drs Imam Sugianto,M.Si melalui Ketua harian PBVSI Pengprov Jatim, Kombes Pol Dirmanto mengatakan, sebanyak 36 club Voli Putra dan 35 club Voli Putri di Jawa Timur akan memperebutkan juara di Kejurprov kali ini.

“Peserta Kejurprov U -15 ada 36 club Voli Putra dan 35 club Voli,” kata Kombes Dirmanto, Jumat (10/1/2025).

Ketua harian PBVSI Pengprov Jatim yang juga Kabidhumas Polda Jatim ini mengungkapkan, kejuaraan bola voli tingkat Provinsi U-15 kali ini selain untuk memberikan ajang meraih prestasi di bidang olahraga, juga untuk mencari bibit atlet bola voli.

“Melalui Kejurprov ini diharapkan dapat menghasilkan atlet bola voli yang hebat di masa mendatang,” ungkap Kombes Dirmanto.

Ia ini juga mengatakan bahwa PBVSI Jatim berkomitmen untuk terus berupaya menemukan dan mengembangkan atlet voli di Jawa Timur.

“Kita siapkan atlet yang mumpuni untuk kedepan kita siapkan di Kejurnas,” pungkasnya.

Suluh Berita

Segala berita yang dapat memberikan anda informasi terkini.

Explore Topics

  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik

Tag Clouds

Agoes S. Prasetyo Agus Sahat bumn Danantara Indonesia DPR DPR RI Dr. Kuntadi Health Jawa Timur Jepang Kajati Jawa Timur Kajati Maluku KaktusBerita Kapolda Jatim Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo Kejagung RI Kejaksaan Kejati Jawa Timur Kejati Maluku kemendag Kodam V Brawijaya KPK Lifestyle Mabes Polri Mayjen TNI Rudi Saladin Mayjen TNI Rudy Saladin Mia Amiati Music OJK Pangdam V Brawijaya Pangdam V Brawijaya Rudy Saladin Pemkot Surabaya Pilkada 2024 Polda Jatim Polres Pelabuhan Tanjung Perak PTPN Group PTPN I PTPN I regional 4 PTPN X Technology tembakau TNI AD Travel unair Video

Useful Links

  • Berita
  • Ekonomi
  • Hukum
  • Lifestyle
  • Olahraga
  • Politik

Tag Clouds

Agoes S. Prasetyo Agus Sahat bumn Danantara Indonesia DPR DPR RI Dr. Kuntadi Health Jawa Timur Jepang Kajati Jawa Timur Kajati Maluku KaktusBerita Kapolda Jatim Kapolri Jenderal Polisi Drs. Listyo Sigit Prabowo Kejagung RI Kejaksaan Kejati Jawa Timur Kejati Maluku kemendag Kodam V Brawijaya KPK Lifestyle Mabes Polri Mayjen TNI Rudi Saladin Mayjen TNI Rudy Saladin Mia Amiati Music OJK Pangdam V Brawijaya Pangdam V Brawijaya Rudy Saladin Pemkot Surabaya Pilkada 2024 Polda Jatim Polres Pelabuhan Tanjung Perak PTPN Group PTPN I PTPN I regional 4 PTPN X Technology tembakau TNI AD Travel unair Video

©2026 Suluhberita.com | Design: Newspaperly WordPress Theme