Pasca aksi korporasi yang dilakukan oleh Holding Perkebunan PTPN III (Persero), PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X berfokus dalam pengelolaan on farm pada komoditas tebu dengan total luasan lahan Tebu Sendiri (TS) 4.900…
Category: Berita
Kunjungan Direktur PTPN X ke Kebun Konversi Jember
Dalam upaya mencapai Operational Excellence, PTPN X terus berupaya memperluas luasan lahan tanam tebu PTPN X. Rabu (8/3) Direktur PTPN X didampingi SEVP BS & Ops PTPN X, bersama jajaran pejabat puncak…
Sekilas Tentang Cluster Delta PTPN X
Wilayah Kerja TS Cluster Delta PTPN X terbentang dari Kabupaten Sidoarjo sampai Kabupaten Bojonegoro, sebagian besar berada di lembah Sungai Brantas yang subur. Cluster Delta PTPN X sebagian besar mengelola kebun TS…
PTPN X Panen Perdana Kedelai
Kamis, (16/3) PTPN X ikut serta dalam acara Panen Perdana Kedelai monokultur di kebun Kalitelepak, Banyuwangi. Acara ini dihadiri oleh Direktur Produksi dan Pengembangan Holding Perkebunan Nusantara, Mahmudi dan Direktur PTPN X,…
PTPN X Terima Kunjungan Studi Banding Mahasiswa Widya Mandala
Kamis (16/03) PTPN X menerima kunjungan dari mahasiswa jurusan Ilmu Komunikasi Universitas Widya Mandala. Kunjungan ini dalam rangka mengetahui lebih jauh, fungsi kehumasan internal PTPN X. Dalam kesempatan tersebut, Kepala Subbagian Humas…
Kunjungan UPN ke PT Enero
Fakultas Teknik Progam studi teknik Kimia Universitas Pembangunan Nasional (UPN) Veteran Jatim melakukan Kunjungan Studi Ekskursi Ke PT Energi Agro Nusantara, anak perusahaan PTPN X. Kegiatan tersebut bertujuan Untuk meningkatkan pengetahuan mahasiswa…
Enero Raih Penghargaan SMK3
PT Energi Agro Nusantara, anak perusahaan PTPN X, mendapat piagam penghargaan dari gubenur jawa timur Khofifah Indar Parawangsa atas prestasinya telah menerapkan Sistem Manajemen Keselamatan dan Kesehatan kerja (SMK3). Anak perusahaan PTPN…
Kerjasama PT Enero dengan BRIN
PT Energi Agro Nusantara, anak perusahaan PTPN X , melakukan penjajakan kerjasama Dengan BRIN (Badan Riset dan Inovasi Nasional) melalui Direktorat Pusat Riset mikrobiologi terapan dalam rangka Melakukan Riset terhadap Pemanfaatan Biomassa…
Mitratani Dua Tujuh Tandatangani MOA dengan Universitas Brawijaya
PT Mitratani Dua Tujuh, anak perusahaan PTPN X melakukan penandatanganan Memorandum of Agreement (MoA) di bidang pendidikan, penelitian, dan pengabdian masyarakat bersama Fakultas Teknologi Pertanian Universitas Brawijaya pada hari Selasa (14/03) bertempat…
PTPN X Gandeng LPP AGRO Gelar Plantation Leadership Development Program
PT Perkebunan Nusantara (PTPN) X sebagai Anak Perusahaan Holding Perkebunan Nusantara gelar Program Experiential Learning Plantation Leadership Development Program (PLDP) I (13-14 Maret 2023) di Kantor Pusat PTPN X. Pelatihan kali ini…